OD di 2012 – Catatan pertama: New industrial relationship?
Sebagai appetizer awal tahun, saya ingin berbagi hal-hal yang tampaknya bisa menjadi hal yang menarik untuk dicermati di tahun 2012. Tentu ini terkait dengan OD, karena saya pekerja OD juga. Setidaknya, ada tiga catatan untuk 2012, dari kacamata seorang pekerja OD, dan ini adalah bagian pertama: New industrial relationship? Dunia baru dalam konteks hubungan industrial […]
Read More OD di 2012 – Catatan pertama: New industrial relationship?