Re robust!

Banyak yang membikin strategi bisnis, namun kalau jujur, banyak pula strategi itu yang gagal.

Mengapa ini terjadi?


Strategi bisnis yang baik haruslah ‘menyuburkan’ – membuat bisnis menjadi robust!

Seperti apa itu?

Sebenarnya cukup sederhana. Subur artinya memiliki dahan, ranting dan bunga yang cukup, sehingga semuanya dipenuhi daun dan berbuah dengan perawatan yang cukup efisien. Hal yang sama ada pada bisnis. Strategi yang bagus adalah yang memetakan semua proses yang penting bagi bisnis dalam menghasilkan value yang terukur. Bagaikan tanaman, terlalu banyak ranting dan daun akan membuat sulit untuk berbuah. Tapi terlalu sedikit daun juga menjadi masalah. Pemberian nutrisi dan pembersihan hama penting tapi tidak boleh terlalu berlebihan.

Strategi bisnis juga sama. Yang menjadi kunci adalah sejauh mana manajemen mampu melihat dengan jeli arsitektur proses bisnis nya, dan memahami dengan jelas postur anatomi organisasi nya – sehingga bisa menyusun strategi bisnis yang tepat dan robust!

Ingin tahu bagaimana ini diaplikasikan dalam bisnis anda? Kontak kami!

Advertisement

Any thoughts?

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s